Dukungan Dari Ust. Abdul Somad (UAS) Kepada Tuan Guru Bajang (TGB) Menjadi Capres 2019
KH. Muhamad Zainul Majdi. MA (TGB) Ulama Muda Putra asli Lombok yang juga merupakan Gubernur Nusa Tenggara Barat selama dua periode sekaligus Selaku Ketua Ikatan Alumni Al Azhar didaulat menjadi calon presiden oleh Azhaririyyun. Salah satu diantaranya, KH. Abdus Shomad, MA.
USTADZ ABDUL SHOMAD:
“kantong2 suara di Jawa Timur, Jawa Tengah, Jawa Barat yang jumlahya 60 Juta suara akan kita ikhtiarkan untuk Tuan Guru Bajang menjadi Pemimpin Nasional dan jadwal dakwah saya keliling Indonesia di tahun 2018, 2019 sampai hari pencoblosan saya akan sampaikan tentang Tuan Guru Bajang”
Dukungan ini disampaikan dalam acara Konkow Kekeluargaan, Keorganisasian dan kebangsaan yang diselenggarakan Organisasi Internasional Alumni Al-Azhar (OIAA) Cabang Indonesia di Pondok Cabe 13 Januari 2018.
Bismillahirrahmanirrahim
TGB UNTUK INDONESIA
#TGB2019RI1